Sabtu, 12 November 2011

PEMETAAN STANDAR ISI KIMIA


KAJIAN / PEMETAAN STANDAR ISI
MATA PELAJARAN
: KIMIA
KELAS / SEMESTER
: X1 / 1

Standar Kompetensi
Kompetensi Dasar
Tahapan Berpikir
Indikator
Tahapan Berpikir
Materi Pokok
Ruang Lingkup
Prediksi Waktu
1. Memahami struktur atom untuk meramalkan sifat-sifat periodik unsur, struktur molekul, dan sifat sifat senyawa.

1.1 Menjelaskan teori atom Bohr dan mekanika kuantum untuk menuliskan konfigurasi elektron dan diagram orbital serta menentukan letak unsur dalam tabel periodik.

C1
  • Menjelaskan teori atom mekanika kuantum.


  • Menentukan bilangan kuantum (kemungkinan elektron berada)
  • Menggambarkan bentuk-bentuk orbital.
  • Menjelaskan kulit dan sub kulit serta hubungannya dengan bilangan kuantum.
C1



C3

C3

C1


C1



C3





C3


C3
  • Teori atom Bohr dan mekanik kuantum.


  • Bilangan kuantum dan bentuk orbital.




3
6 JAM


  • Menggunakan prinsip aufbau, aturan Hund dan azas larangan Pauli untuk menuliskan konfigurasi elektron dan diagram orbital.
  • Menghubungkan konfigurasi elektron suatu unsur dengan letaknya dalam sistem periodik
  • Konfigurasi elektron (prinsip aufbau, aturan Hund dan larangan Pauli) dan hubungannya dengan sistem periodik.


1.2. Menjelaskan teori jumlah pasangan elektron di sekitar inti atom dan teori hibridisasi untuk meramalkan bentuk molekul.
C1
    • Menentukan bentuk molekul berdasarkan teori pasangan elektron.
    • Menentukan bentuk molekul berdasarkan teori hibridisasi.

  • Bentuk molekul
6 JAM

1.3. Menjelaskan interaksi antar molekul (gaya antar molekul) dengan sifatnya.

C1
    • Menjelaskan perbedaan sifat fisik (titik didih, titik beku) berdasarkan perbedaan gaya antar molekul (gaya Van Der Waals, gaya london, dan ikatan hidrogen)
C2
  • Gaya antar molekul

6 JAM


Standar Kompetensi
Kompetensi Dasar
Tahapan Berpikir
Indikator
Tahapan Berpikir
Materi Pokok
Ruang Lingkup
Prediksi Waktu
2. Memahami perubahan energi dalam reaksi kimia dan cara pengukurannya.

2.1. Mendeskripsikan perubahan entalpi suatu reaksi, reaksi eksoterm, dan reaksi endoterm.


C1
    • Menjelaskan hukum/azas kekekalan energi
    • Membedakan sistem dan lingkungan

    • Membedakan reaksi yang melepaskan kalor (eksoterm) dengan reaksi yang menerima kalor (endoterm) melalui percobaan

C2

C2

C2





C3


C2


C3

C2
Perpindahan energi dalam reaksi kimia



6 JAM

2.2 Menentukan H reaksi berdasarkan percobaan, hukum Hess, data perubahan entalpi pembentukan standar, dan data energi ikatan.

C3


  • Dapat menggambar grafik reaksi eksoterm dan reaksi endoterm

  • Menjelaskan macam-macam perubahan entalpi

  • Menentukan harga H reaksi melalui percobaan sederhana
  • Menghitung H reaksi denga menggunakan :
a. Hukum Hess
b. Data perubahan entalpi pembentukan standar (Hof)
c. Diagram siklus dan diagram tingkat energi
d. Energi ikatan


  • Perubahan entalp




  • Hukum Hess


10 JAM

Tidak ada komentar:

Posting Komentar